RESUME Sosialisasi Learning Management System dan Sistem Informasi

https://implementasimanajement.blogspot.com/2023/09/resume-generasi-muda-berintegritas-anti.html 

Sosialisasi Learning Management System dan Sistem Informasi 



LMS adalah sistem perangkat lunak (aplikasi) yang dirancang untuk membuat,mendistribusikan dan mengatur pembelajaran.

fungsi lms dapat membantu para pengajar atau dosen untuk merencanakan dan membuat silabus,mengelola bahan pembelajaran,mengelola aktifitas perkuliahan mahasiswa,mengelola nilai,merekapitulasi presensi kehadiran,berdiskusi ataupun melakukan evaluasi pembelajaran.

keuntungan belajar dengan memanfaatkan LMS.

1. terintegrasi dengan SIM akademik 

2. waktu belajar jadi lebih efisien karena pembelajaran online dapat diakses di mana saja dan kapan saja.

3.memudahkan aktifitas kuliah seperti tugas,upload materi,diskusi intraktif.


Postingan populer dari blog ini

RESUME PROSES PELAYANAN KESEHATAN

RESUME GENERASI MUDA BERINTEGRASI ANTI KORUPSI

RESUME Mahasiswa Unusa Berintelektual dengan anti kekerasan seksual, anti perundungan menjadi remaja asyik tanpa usik